Biodata Like Nastya

 
               Biodata Like Nastya

Nama Lengkap :Anastasia Yuryevna Radzinskaya
Nama Populer :Like Nastya
Nama Panggilan :Nastya, Stacy
Tempat Lahir :Krasnodar, Rusia
Tanggal Lahir :27 Januari 2014
Zodiak :Aquarius
Umur Nastya sekarang 08 Tahun (2022)
Kewarganegaraan :Rusia
Profesi :YouTuber
Akun Facebook :@Like Nastya
Akun Instagram :@likenastya
Akun TikTok:@likenastya
Channel YouTube :Like Nastya Official, Like Nastya IDN

                  Fakta Like Nastya

1. la pernah didiagnosa mengidap celebral palsy oleh dokternya. Bahkan sang dokter khawatir bahwa ia tak akan pernah bisa bicara.
2. Setelah akun YouTube-nya sukses, ia dan keluarganya memilih pindah ke Florida, Amerika Serikat. Tepatnya pada Desember 2020.
3. Pada 2019, ia dinobatkan Forbes sebagai salah satu konten kreator yang perkembangan channel-nya paling cepat di dunia.
4. Dikabarkan menjadi YouTuber dengan penghasilan tertinggi ketiga di dunia, yaitu sekitar 18 juta dolar Amerika per tahun atau sekitar 259 miliar rupiah.
5. Telah memiki puluhan juta subscribers di YouTube.
6. Selain di YouTube, ia juga memiliki banyak pengikut di Instagram dan TikTok.
7. Saat ini kontennya tak sekadar unboxing mainan atau traveling lagi, tapi juga membersihkan rumah, bermain lego, hingga belajar matematika.




Foto-foto Like Nastya

                               Keluarga
Ayah
Ibu